Racun pada Rokok
Rokok mengandung kurang lebih 4000 elemen-elemen, dan setidaknya 200 diantaranya dinyatakan berbahaya bagi kesehatan. Racun utama pada rokok adalah tar, nikotin, dan karbon monoksida.
- Tar adalah substansi hidrokarbon yang bersifat lengket dan menempel pada paru-paru.
- Nikotin adalah zat adiktif yang mempengaruhi syaraf dan peredaran darah. Zat ini bersifat karsinogen, dan mampu memicu kanker paru-paru yang mematikan.
- Karbon monoksida adalah zat yang mengikat hemoglobin dalam darah, membuat darah tidak mampu mengikat oksigen.
Efek Racun
Efek racun pada rokok ini membuat pengisap asap rokok mengalami resiko (dibanding yang tidak mengisap asap rokok):
- 14x menderita kanker paru-paru, mulut, dan tenggorokan
- 4x menderita kanker esophagus
- 2x kanker kandung kemih
- 2x serangan jantung
Rokok juga meningkatkan resiko kefatalan bagi penderita pneumonia dan gagal jantung, serta tekanan darah tinggi.
Batas Aman
Menggunakan rokok dengan kadar nikotin rendah tidak akan membantu, karena untuk mengikuti kebutuhan akan zat adiktif itu, perokok cenderung menyedot asap rokok secara lebih keras, lebih dalam, dan lebih lama.
TIDAK ADA BATAS AMAN BAGI ORANG YANG TERPAPAR ASAP ROKOK.
bahasa inggris ngawur
Poison to cigarettes
Cigarettes contained approximately 4000 elements, and at least 200 were among them stated was dangerous for the health. Main poison to cigarettes was tar, nicotine, and carbon monoxide. * Tar was the hydrocarbons substance that was sticky and clung to the lungs.
* Nikotin was the addictive substance that affected nerves and the circulation of blood. This substance was shaped like a carcinogen, and could trigger deadly lung cancer.
* Karbon Monoksida was the binding substance haemoglobin in blood, made blood could not tie oxygen.
The effect of Poison
The effect of poison on these cigarettes made the cigarette smoke pump experience the risk (compared to that did not suck the cigarette smoke):
* 14x suffered lung cancer, the mouth, and the throat of
* 4x suffered cancer esophagus
* - bladder cancer
* - the heart attack Cigarettes also increased the risk of fatalism for the pneumonia sufferer and failed the heart, as well as hypertension. The Safe limit Used cigarettes with the level of low nicotine will not help, because to follow the requirement would the substance
3 komentar:
hehehehehe
hehehehehe
jadi kenapa masih banyak orang yang merokok???
Posting Komentar
Terimakasih atas komentarnya